Inter Milan vs AC Milan
Derby della madonnina akan kembali hadir pada tengah pekan ini, laga tersebut menjadi lanjutan Coppa Italia yang pada leg pertama semifinal beberapa waktu lalu berakhir dengan hasil imbang 1-1. Laga sengit tersebut dijadwalkan akan terjadi pada Kamis (24/4) dini hari WIB.
Inter tengah menjalani pekan yang sangat padat, setelah berhasil lolos ke semifinal Champions League dengan mengalahkan Bayern Munchen dengan total agregat 4-3. Mereka harus kalah dilanjutkan Serie A saat melawan Bologna pada akhir pekan ini.
Dalam laga tersebut Inter dalam tekanan karena di waktu yang bersamaan Napoli berhasil menang melawan Monza dan menyamakan poin walau tetap berada di posisi kedua. Alhasil Inter seperti nervous dan laga tersebut berjalan sangat sengit hingga babak pertama berakhir dengan skor kacamata.
Di babak kedua, kedua tim melakukan beberapa pergantian pemain untuk melakukan perubahan strategi di atas lapangan. Bologna yang bermain di markas mereka sendiri akhirnya bisa mencetak gol di masa injury time babak kedua setelah Orsolini melepaskan tendangan gunting dari dalam kotak penalti yang menjebol gawang Inter.
Gol tersebut membuat Inter kalah tipis satu gol tanpa balas atas Bologna, mereka juga berhasil disamakan oleh Napoli dengan jumlah poin yang sama meski Inter menang h2h atas Napoli dan bertahan di puncak klasemen Serie A. Pada tengah pekan nanti, Inter kembali akan menjalani laga berat dengan melawan rival sekota di ajang Coppa Italia.
AC Milan sendiri mengalami nasib serupa dengan kalah tipis atas Atalanta pada lanjutan Serie A di akhir pekan lalu. Bermain di San Siro, AC Milan kesusahan menembus pertahanan kuat tim Bergamo tersebut dengan babak pertama berakhir dengan skor kacamata.
Di babak kedua Atalanta berhasil mencetak gol melalui gol Ederson yang membuat AC Milan berada dalam situasi yang sangat sulit. Akhirnya AC Milan pun kalah dengan skor satu gol tanpa balas dan semakin buruk di papan klasemen Serie A dengan menempati posisi kesembilan.
AC Milan sendiri hanya meraih dua kemenangan dalam lima pertandingan terakhir dengan dua kekalahan dan satu kali hasil imbang. Mereka pun terpaut enam poin dari AS Roma di posisi keenam klasemen Serie A yang merupakan zona terakhir Eropa.
Meski dalam situasi yang sangat sulit di Serie A, Coppa Italia akan menjadi satu-satunya peluang mereka mendapatkan trofi di musim ini. Di tengah gonjang-ganjing sang pelatih Conceicao akan berpisah dengan tim pada akhir musim ini, namun AC milan diyakini akan sangat tampil serius di ajang Coppa Italia.
Kondisi masing-masing tim

Inter akan ditinggalkan oleh Marcus Thuram yang mengalami cedera dan pada pertandingan terakhir melawan Bologna, sang pelatih Inzaghi memainkan Joaquin Correa meski akhirnya kalah tipis satu gol tanpa balas. Dalam pertandingan di tengah nanti Inzaghi mungkin akan memainkan pemain lain selain Correa.
Selain Correa, Arnautovic akan menjadi opsi utama untuk menggantikan posisi Thuram yang cedera dengan sang pemain yang merupakan striker paling efektif dalam skuad Inter. Selain Arnautovic, Mehdi Taremi juga bisa menjadi opsi lain apabila Arnautovic mengalami deadlock.
Sementara itu, AC Milan secara mengejutkan menurunkan Luka Jovic di pertandingan terakhir saat mereka kalah dari Atalanta pada akhir pekan lalu. Di tengah pekan nanti sang pelatih Conceicao diyakini akan kembali menurunkan Santiago Gimenez atau Tammy Abraham sebagai ujung tombak.
Kemungkinan susunan pemain
AC Milan (4-2-3-1): Maignan; Walker, Pavlovic, Gabbia, Hernandez; Fofana, Wondo; Leao, Rijnders, Pulisic; Gimenez
Manajer: Conceicao
Inter (3-5-2): Sommer; Bastoni, Acerbi, Pavard; Darmian, Calhanoglu, Barella, Mkhitaryan, Dimarco; Arnautovic, Lautaro
Manajer: Inzaghi
Head to Head
Pada leg pertama semifinal Coppa Italia beberapa waktu lalu, AC Milan mampu unggul lebih dulu melalui gol Tammy Abraham di awal babak kedua. Namun, Inter bisa menyamakan kedudukan melalui gol Hakan Calhanoglu pada menit ke-67’ yang membuat skor menjadi imbang 1-1.
Lima pertemuan terakhir
- 2025 (Coppa Italia) AC Milan 1-1 Inter
- 2025 (Serie A) AC Milan 1-1 Inter
- 2025(Piala Super Italia) AC Milan 3-2 Inter
- 2024 (Serie A) AC Milan 2-1 Inter
- 2024 (Serie A) AC Milan 1-2 Inter
Lima pertandingan terakhir Inter Milan
- 20/04/2025 (Serie A) Bologna 1-0 Inter
- 17/04/2025 (Champions League) Inter 2-2 Bayern Munchen
- 12/04/2025 (Serie A) Inter 3-1 Cagliari
- 09/04/2025 (Champions League) Bayern Munchen 1-2 Inter
- 05/04/2025 (Serie A) Parma 2-2 Inter
Lima pertandingan terakhir AC Milan
- 21/04/2025 (Serie A) Atalanta 1-0 AC Milan
- 12/04/2025 (Serie A) Udinese 0-4 AC Milan
- 06/04/2025 (Serie A) Fiorentina 2-2 AC Milan
- 03/04/2025 (Coppa Italia) AC Milan 1-1 Inter
- 31/03/2025 (Serie A) Napoli 2-1 AC Milan
Tips taruhan
Pertandingan diprediksi akan berakhir dengan kemenangan Inter
SBOTOP memberikan prediksi skor akhir: Inter 1-0 AC Milan
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI (![]() |
|||
---|---|---|---|
![]() |
![]() |
![]() |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan